Kamis, 06 April 2017

BAB IV. ELLIPS, PARABOLA, dan HIPERBOLA

A. Ellips
     Ellips adalah himpunan semua titik yang jumlah jaraknya terhadap dua titik tertentu tetap besarnya. untuk setiap titik T berlaku |TF₁| + |TF₂| = 2a


Titik F₁ dan F₂ disebut titik apu atau fokus.
AB disebut sumbu panjang : |AB| = 2a
CD disebut sumbu pendek
Titik-titik A, B, C dan D disebut puncak-puncak ellips.

|TF₁| + |TF₂| = PQ = 2a


Kedua ruas dikuadratkan :



Kedua ruas dikuadratkan lagi :




Karena a > 0 maka a² - c² > 0 maka a² - c² = b²


Hasilnya,


Persamaan Ellips diatas adalah
Dan 


Persamaan untuk Ellips diatas adalah


untuk ellips yang mayornya horizontal, jika kita memindahkan ke titik pusat (h,k). maka persamaan ellip nya adalah

B. HYPERBOLA
Hiperbola adalah himpunan titik-titik pada suatu bidang dimana selisih jarak titik terhadap dua titik fokusnya (F₁ dan F₂) konstan

|PF₁| − |PF₂| = ± 2a


c² = a²  + b²


Hiperbola 1



Memiliki fokus (±c, 0) dimana c² = a²  + b², titik puncak (±a, 0) dan asimtoot nya adalah y = ± (b/a)x



Hiperbola 2




Memiliki fokus (0, ±c) dimana c² = a²  + b², titik puncak (0, ±a) dan asimtoot nya adalah y = ± (a/b)x


C. PARABOLA 
    Parabola adalah himpunan titik-titik yang berjarak sama dari suatu titik dan suatu garis tertentu.


Gambar 1


 Jika sumbu simetri berimpit dengan sumbu x, titik puncak parabola berimpit dengan titik asal tetapi parabolanya terletak di setengah bidang sebelah kiri (Gambar 2) maka persamaan parabolanya adalah y²= -2px


Gambar 2


 Jika sumbu simetri berimpit dengan sumbu x, titik puncak parabola berimpit dengan titik asal tetapi parabolanya terletak di setengah bidang sebelah kanan (Gambar 3) maka persamaan parabolanya adalah y²= 2px


Gambar 3


Jika sumbu simetri berimpit dengan sumbu y, titik puncak parabola berimpit dengan titik asal tetapi parabolanya terletak di setengah bidang sebelah atas (Gambar 4) maka persamaan parabolanya adalah x²= 2py


Gambar 4


Jika sumbu simetri berimpit dengan sumbu y, titik puncak parabola berimpit dengan titik asal tetapi parabolanya terletak di setengah bidang sebelah bawah (Gambar 5) maka persamaan parabolanya adalah x²= -2py
















Tidak ada komentar:

Posting Komentar

BAB VII. KOORDINAT KARTESIUS, VEKTOR DAN PERSAMAAN BIDANG DALAM RUANG DIMENSI

KOORDINAT KARTESIUS DAN VEKTOR DALAM RUANG DIMENSI TIGA OKTAN I dimana x = (+) , y = (+) , z = (+) OKTAN II dimana x = (+) , y = (-...